For U all guys!!!
Sekarang dunia ini udah semakin mobile aja, semuanya bisa di bawa kmana mana, n mau ga mau pasti kita juga harus menyesuaikan diri.. hehehe..
Laptop jaman sekarang bukan barang mewah lagi (tergantung spec n fitur juga si) hehehe..
Tapi kalo cuma sekedar pengganti desktop sih, harganya masih terjangkau lah, yang baru aja ada yang cuma 5jt..
Tapi kalo mau dapet yang murah n mungkin sedikit canggih, lo semua mesti liat - liat Laptop second. 2nd bukan berarti jelek loh!! kalo pada pinter milih pasti dapet yang ok dengan harga yang miring…
Nah untuk itu nih gw kasih apa aja yang mesti di perhatikan saat lo beli laptop 2nd…
Selamat membaca n mudah2an dapet laptop yang Ok!!
1. Kondisi bat.Bat tidak boleh drop. Biasanya saya test dengan play film dari CD/DVD.Kalau bisa hidup minimal 30 menit maka saya katakan bat OK.Asumsi saya, kalau bisa play film 30 menit berarti kalau hanya untuksekedar untuk WORD dan EXCEL bisa tahan sampai 1 jam.
2. Kondisi LCD.LCD tidak boleh ada belang. Untuk memeriksa kondisi ini, backgroundwindows dibuat menjadi putih dan lihat dari samping.Kalau ada belang berarti LCD tidak sempurna.Kalau urusan dead pixel, saya no comment karena dead pixel bukankerusakan LCD.Dead pixel tidak bertambah banyak dan merupakan keterbatasan teknologi.Apalagi kalau dead pixelnya cuma 1, kalau lebih dari 1 baru perludipertimbangkan.Untuk memeriksa dead pixel, buat background window menjadi hitam, laluperhatikan seluruh LCD apakah ada titik yang tidak berwarna hitam.
3. Kondisi HDHD tidak boleh ada bad sector. Cara paling sederhana dengan menjalankanCHKDSK.Kalau anda masih sangsi, format HD dan lihat report hasil format.Biasanya kalau Windows (terutama WinXP) sering crash (blue screen) makakemungkinan HDnya yang bermasalah.
4. Kondisi FDDCoba baca dan tulis dengan floppy disk baru atau yang bersih.
5. Kondisi CDCoba baca dengan CD (untuk CDRom) atau DVD (untuk DVDRom). Kalau writer,coba lakukan penulisan.
6. Kondisi keyboardCoba tekan satu-satu. Untuk grade A tidak boleh ada tulisan tombol yanghilang, kalau adapun maksimum 1.
7. Kondisi port.Untuk USB coba tancapkan device USB (bisa flash disk, mouse dll). Untukport yang lain, bisa dicoba dengan device yang sesuai.
8. Kondisi fisik.Fisik notebook tidak boleh terlalu banyak goresan. Untuk kriteria ini,tergantung dari masing-masing individu.Kalau hanya minor scratch masih bisa ditoleransi, tapi kalau sudahbanyak dan besar-besar silahkan anda pertimbangkan.
Kalau anda lakukan semua test di atas memang perlu waktu yang lama. Jadi mintalah garansi dari toko.Kalau masih ada sisa garansi internasional, coba anda tanyakan apakah masih bisa diklaimkan di Indonesia dan dimanaUntuk memastikan sisa warranty biasa bisa anda check ke website vendor yangbersangkutan dengan memasukkan SN.Kalau untuk merk IBM, Compaq dan Fujitsu masih bisa, tapi kalau merk Toshiba dari luar negeri tidak bisa diklaimkan di Indonesia.Mungkin rekan-rekan yang lain bisa menambahkan informasinya.
Buat temen - temen yang lebih master mengenai laptop, mohon tambahan informasinya yak..
thanks all.. regards
diko.
Sumber: dikosic.blogspot.com
Sekarang dunia ini udah semakin mobile aja, semuanya bisa di bawa kmana mana, n mau ga mau pasti kita juga harus menyesuaikan diri.. hehehe..
Laptop jaman sekarang bukan barang mewah lagi (tergantung spec n fitur juga si) hehehe..
Tapi kalo cuma sekedar pengganti desktop sih, harganya masih terjangkau lah, yang baru aja ada yang cuma 5jt..
Tapi kalo mau dapet yang murah n mungkin sedikit canggih, lo semua mesti liat - liat Laptop second. 2nd bukan berarti jelek loh!! kalo pada pinter milih pasti dapet yang ok dengan harga yang miring…
Nah untuk itu nih gw kasih apa aja yang mesti di perhatikan saat lo beli laptop 2nd…
Selamat membaca n mudah2an dapet laptop yang Ok!!
1. Kondisi bat.Bat tidak boleh drop. Biasanya saya test dengan play film dari CD/DVD.Kalau bisa hidup minimal 30 menit maka saya katakan bat OK.Asumsi saya, kalau bisa play film 30 menit berarti kalau hanya untuksekedar untuk WORD dan EXCEL bisa tahan sampai 1 jam.
2. Kondisi LCD.LCD tidak boleh ada belang. Untuk memeriksa kondisi ini, backgroundwindows dibuat menjadi putih dan lihat dari samping.Kalau ada belang berarti LCD tidak sempurna.Kalau urusan dead pixel, saya no comment karena dead pixel bukankerusakan LCD.Dead pixel tidak bertambah banyak dan merupakan keterbatasan teknologi.Apalagi kalau dead pixelnya cuma 1, kalau lebih dari 1 baru perludipertimbangkan.Untuk memeriksa dead pixel, buat background window menjadi hitam, laluperhatikan seluruh LCD apakah ada titik yang tidak berwarna hitam.
3. Kondisi HDHD tidak boleh ada bad sector. Cara paling sederhana dengan menjalankanCHKDSK.Kalau anda masih sangsi, format HD dan lihat report hasil format.Biasanya kalau Windows (terutama WinXP) sering crash (blue screen) makakemungkinan HDnya yang bermasalah.
4. Kondisi FDDCoba baca dan tulis dengan floppy disk baru atau yang bersih.
5. Kondisi CDCoba baca dengan CD (untuk CDRom) atau DVD (untuk DVDRom). Kalau writer,coba lakukan penulisan.
6. Kondisi keyboardCoba tekan satu-satu. Untuk grade A tidak boleh ada tulisan tombol yanghilang, kalau adapun maksimum 1.
7. Kondisi port.Untuk USB coba tancapkan device USB (bisa flash disk, mouse dll). Untukport yang lain, bisa dicoba dengan device yang sesuai.
8. Kondisi fisik.Fisik notebook tidak boleh terlalu banyak goresan. Untuk kriteria ini,tergantung dari masing-masing individu.Kalau hanya minor scratch masih bisa ditoleransi, tapi kalau sudahbanyak dan besar-besar silahkan anda pertimbangkan.
Kalau anda lakukan semua test di atas memang perlu waktu yang lama. Jadi mintalah garansi dari toko.Kalau masih ada sisa garansi internasional, coba anda tanyakan apakah masih bisa diklaimkan di Indonesia dan dimanaUntuk memastikan sisa warranty biasa bisa anda check ke website vendor yangbersangkutan dengan memasukkan SN.Kalau untuk merk IBM, Compaq dan Fujitsu masih bisa, tapi kalau merk Toshiba dari luar negeri tidak bisa diklaimkan di Indonesia.Mungkin rekan-rekan yang lain bisa menambahkan informasinya.
Buat temen - temen yang lebih master mengenai laptop, mohon tambahan informasinya yak..
thanks all.. regards
diko.
Sumber: dikosic.blogspot.com
3 comments:
apakah bisa tukar tambah laptop di latoz?
ada CPU second dual core yg murah gak bro
by.imam
@abdullah gani:maaf pak,kami belum ada prepare ke tukar tambah laptop,tpi mungkin masih bisa kita atur pak..hehehe...kapan nie bapak maen2 ke toko
@imam:untuk saat ini belum ada bro..ntar klo ada kami kabarin...maen2 azha ke latoz bos
thanks 4 ALL
Latoz Computer
Jl.Sutan Syahrir No 12
Tg.Laut - Bontang
Hp : 0852 4998 4844
YM: latoz_computer
FB: LatoZcomputer Bontang
email:latoz_computer@yahoo.co.id
Posting Komentar